Koleksi Gambar Cara Memakai Jilbab Lengkap+

Di bawah ini beberapa koleksi gambar cara memakai jilbab yang sangat lengkap yang untuk satu jenis tutorialnya kami gabungkan dalam satu paket sehingga jauh lebih padat dan simple untuk diphami. Berbagai kreasi bisa anda coba dengan berbagai model, seperti jilbab segi empat, pashmina, paris yang so pasti semua modern untuk yang senang pakai hijab atau kerudung.

Jilbab bgi umat muslim memang bukan keharusan, tapi karena menutup aurat adalah wajib, maka dengan sendirinya menggunakan kerudung juga menjadi bagian dari kewajiban tersebut.

Sering kali Master mengingatkan bahwa dalam berjilbab perlu kiranya memperhatikan bahwa dalam ajaran Islam atau yang islami itu ada standarnya. Dan ini kami peroleh dari Al-Qur'an, yaitu dari 2 ayat yang paling sering dijadikan dalil dalam membahas soal hijab dikalangan umat muslim. Ayat yang dimaksud adalah ayat 59 surah Al-Ahzab serta surah An-Nur ayat 31. Pada ayat pertama intinya menganjurkan bahwa pakaian yang digunakan hendaknya menutupi (bukan membungkus) seluruh tubuh, kecuali 2 bagian yang dibolehkan terlihat, yakni telapak tangna dan wajah. Adapun pada ayat kedua yang disebut, yakni surah An-Nur ayat 31, intinya menyebut bahwa kerudung, shawl, jilbab atau apa pun namanya hendaknya saat dikenakan menutup hingga kedada. Secara, bagian tersebutlah yang sebenarnya banyak mengundang syahwat lawan jenis.

Sebelumnya : Kriteria Jilbab Islami

Koleksi Gambar Cara Memakai Jilbab Segi Empat, Pashmina, Paris yang Modern

Foto model hijabers di atas mengenakan yang simple dan berwarna orange yang dipadukan dengan ciput hitam.

tampil cantik dengan paduan kerudung warna ungu dan baju hitam

warna biru tua yang dipadukan dengan lapisan dalam yang berwarna calm membuat tampilannya semakin modis dan penuh kreasi

gambar cara memakai jilbab
Langkah memakai hijab segi empat yang cukup simple dengan paduan merah jambu tua dan muda, hanya ada 6 langkah sudah bisa melihat hasilnya dengan baik. Gambar ini dipublikasikan oleh Azura.

Itulah sedikit info soal Gambar Cara Memakai Jilbab yang bisa kami sajikan, semoga dapat dipraktekkan langsung di rumah. Pastikan pilih bahan  yang dingin dan enak dipakai agar tidak gerah dan anda tidak bosan memasang penutup kepala yang merupakan perintah Allah tersebut. Dan hendaknya juga selalu melakukan perawat rambut kepala minimal sekali seminggu agar selain tampil modis dan islami anda juga bisa hidup bersih.
Pastikan jg belajar : Cara Membuat Blog Ranking 1
Facebook Twitter Google+

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

×
Back To Top