Metode Sederhana Cara Agar Cepat Tinggi+

Bagi anda yang memiliki tinggi badan kurang dari standar, terutama bagi pria, namun tak menutup kemungkinan bagi perempuan, maka perlu membaca metode sederhana cara agar cepat tinggi berikut untuk menambah pengetahuan dan bisa dipraktekkan langsung secra rutin. Kami menyarankan memilih yang sifatnya alami dan tanpa bahan kimia, sekalipun lama tapi tidak ada efek samping yang diderita nantinya dan dengan tips ini juga hasilnya akan lebih permanen.

Cara agar cepat tinggi bukan hanya sekedar basa basi karena sekarang ini teknologi sudah begitu berkembang terutama dalam dunia kedokteran kita bisa melakukan apa saja yang diinginkan, ini semua berkat hasil penelitian dari pakarnya. Hal yang paling berpengaruh pada tinggi pendeknya badan seseorang adalah dari tulanggnya, itulah sebabnya pembahsan di bawah banyak menekankan pola makan dan olahraga yang baik untuk menambah massa tulang agar dari hari ke hari bisa dilihat hasilnya dimana tubuh akan bertambah lebih tinggi dari sebelumnya. Nah, berikut adalah tips cepat tinggi yang bisa anda pelajari dan praktekkan langsung untuk membuktikan khasiatnya :

Sebelum lanjut kunjungi :
  1. Tips Cara Menambah/Meningkatkan Berat Badan Secara Alami
  2. Agar Tubuh Tetap Bugar dan Sehat, Ini cara Menjaganya!
  3. Berikut 7 Manfaat Minum Air Putih Pagi Hari Setelah Bangun Tidur

Olahraga Agar Cepat Tinggi


Renang - Mengapa harus olahraga renang, ya karena ketika kita melakukan aktifitas air ini maka seluruh bagian tubuh akan mengalami peregangan yang secara tidak langsung tulang pun akan lambat laun menyesuaikan dengan keadaan daging yang bertambah massanya. Selain itu, dengan berenang maka semua bagian badan akan bergerak, dan pergerakan itulah yang memberi efek pada pertumbuhan tulang yang bisa membuatnya tambah tinggi.

Volli / Basket - Kedua jenis olahraga ini hampir sama, yang mana aktivitas berupa lompatan ke atas yang berulang-ulang. efek dari gerak yang melawan gravitasi ini tentu akan menyebabnyak strecth atau peregangan pada otot, terutama ketika meregangkan tangan ke atas untuk memukul bola. Jika ini dilakukan terus menerus maka suplai makanan ke tulang akan ditingkatkan dan tentunya lama kelamaan massanya pun bertambah. Pada waktu telah melompat juga demkian, saat terjatuh, kaki yang tersentak ke tanah akan merangsang tulang bagian kaki untuk menguat dan menambah bagian nano didalam jaringannya sehingga anda pun telah melakukan cara agar cepat tinggi dengan kegiatan menyenangkan ini.

car acepat tinggiLari -  Pada dasarnya semua yang ada hubungannya dengan tekanan pada tulang akan menjadi perangsang yang baik agar volumenya bertambah, termasuk olahraga lari ini, semakin banyak langkah yang dilakukan dan semakin rutin pula maka pelan tapi pasti akan ada perbedaan yang terlihat pada tinggi badan anda. Namun, selain itu, peredaran darah yang semakin lancar ketikan kita lari akan secara tidak langsung memberi kesempatan pada pembuluh darah untuk menyalurkan makanan ke seluruh anggota badan yang tentunya pada tulang juga.

Makanan yang Baik Agar Badan Cepat Tinggi


Susu - Semua pakar yang fokus mempelajari ortopedi atau ilmu tentang tulang sangat menyarankan minum susu. Ini karena dalam susu terdapat kalsium yang tinggi yang merupakan vitamin yang paling dibutuhkan oleh tulang. Semakin banyak jumlahnya maka akan semakin baik hasilnya juga. Kalau mau lebih berefek lagi maka usahakna minumlah 3 kali sehari dan lakukan setengah jam sebelum olahraga dan setelah beraktifitas. Coba saja praktekkan ,dalam 3 bulan bisa dilihat perebedaanya pada tinggi badan anda.

Keju -  Sama halnya dengan yang di atas yang juga banyak kandungan kalsiumnya. Bedanya, keju merupakan hasil olahan dari susu dan bentuknya tidak cair. Agar tetap nikmat, maka hidangkan bersama roti dengan dibuat lapisan ditengahnya. Yang paling baik adalah yang bentuknya batangan yang bisa diiris dan dibuat sandwidch.

Yoghurt - Hampir serupa dengan yang dua di atas, ini juga hasil olahan susu tapi rasanya agak asam. Sekarnag ini sudah banyak dijual di minimarket. Aderay sendiri selaku binaragawan memberi saran agar 30 menit sebelum olahraga mengkomsumsi ini agar massa otot dan tulang bisa cepat tinggi atau semakin panjang.

Dan masih banyak lagi jenis makanan yang mengandung kalsium yang bisa anda jadikan sebagai obat herbal alami peninggi badan, seperti susu kedlai, ikan teri, udang, dan lainnya. Di samping itu, jika anda memang serius mengejar Metode Sederhana Cara Agar Cepat Tinggi maka jangan lupa jam tidur anda harus cukup setiap harinya, yakni 6 atau 8 jam sehari dan hindari dari hal yang memabukkan.
Facebook Twitter Google+

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

×
Back To Top