Model Jilbab Baju Renang

Bagi anda yang sekalipun berenang tetap ingin tampak islami maka solusinya pilihlah model jilbab baju rengan yang lagi trend sekarang ini, ada banyak sekarang yang dijual diberbagai toko perlengkapan olahraga, mulai dari yang berwarna calm hingga yang terang dan menyala. Intinya, busana ini dibuat untuk menjawab kebutuhan banyak wanita muslimah yang tetap ingin tampil syari di kolam rengan yang umumnya antara kaum hawa dan pria tidak dipisahkan.

Umumnya bentuk jilbab yang dipadankan dengan pakaian renang lebih terlihat simple karena pertimbangan harus menyesuaikan keadaan air yang mungkin akan terasa berat jika harus dibuat memanjang seperti jilbab pada umumnya, oleh karenanya terkadang jauh lebih simple, tapi bukan berarti melupakan standar Jilbab Islami yang pernah kita bahas sebelumnya.

Sebelumnya, baca cara berjilbab lainnya :
  1. Video Cara Pakai Jilbab Modern, Pashmina, dan Paris Simple 
  2. Cara Pakai Jilbab Modern (+Gambar, Video dan Keterangan)
  3. Model Jilbab Dewi Sandara (lagi hangat)
  4. Cara Pakai Jilbab Pashmina Kaos (Tersimple dan Tercepat)
  5. Cara Pakai Jilbab Polos


Bentuk pakaian renang muslimah untuk anak-anak terkadang tidak ada bedanya dengan yang dipakai orang dewasa, yang membedakan hanya ukurannya saja. Tapi bisasanya di bagian piggul hingga ke paha dilengkapi semacam rok yang menutupi bagian penting yang bila tidak ditutup maka akan tampak jelas lekukan tubuh seorang perenang.


pakaian renang berjilbab
Model pakaian renang di atas adalah yang paling banyak digunakan yang mana atasan langsung membentuk seperti rok dengan jilbab yang tidak berjumbai.


Model jilbab rengan ini hampir sama yang pertama hanya saja desain gambarnya yang sedikit lebih simple dengan nuansa warna coklat dan celana ketat

BAJU RENANG MUSLIM ANAK
 Seperti dikatakan sebelumnya bahwa untuk yang anak-anak model jilbab renangnya juga hampir sama dengan dewasa hanya saja warnanya umumnya lebih cerah.

BAJU RENANG DENGAN JILBAB
 Model baju rengan berjilbab yang satu ini tampak lebih elegan karena disertai dengan model garis putih yang mirip dengan pakaian renang pada umumnya yang juga dengan lengan panjang.

pakaian renang islami
 Jika anda sudah sangat pandai berenang bisa memilih model jilbab yang di atas karena lebih lebar dan tidak terlalu ketat, tapi bagi anda yang baru belajar renang sebaiknya menghindari ini karena akan semakin berat jika bergerak dalam air.

cara memakai jilbab renang
Dominasi warna biru dan batik pada jilbab dan pakaian renangnya mungkin akan banyak yang tertarik terlewbih lagi dwsinnya juga lebih simple dan elegan.

Bagi anda yang ingin mencari dimana tempat beli baju renang yang dilengkapi dengna jilbab langsung maka sudah pasti jawabannya ada di toko perlengkapan olahraga, tapi bila belum ketemu anda bisa membelinya di Mall yang khusus menjual pakaian wanita untuk fitness dan sebagainya. Semoga ulasan ini bisa membantu anda dan gaya hidup yang islami tetap bisa dijalankan di tengah banyaknya orang yang mengabaikan perintah penting dari Allah swt. ini.
Facebook Twitter Google+

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

×
Back To Top