Cara Melupakan Mantan Pacar (Cepat tanpa Ritual)

Cara Melupakan Mantan Pacar tidaklah sulit asalkan tau tipsnya. Banyak yang bilang susah melakukannya karena hati dan pikiran sudah lama diisi dengan si dia. Tapi apakah benar seperti itu? Mungkin anda belum melakukan beberapa usaha pasti yang sudah dijalani banyak orang yang pernah mengalami hal yang sama, apakah itu ditinggal pergi oleh pacar atau kah anda berdua yang telah sepakat putus karena adanya ketidak cocokan? Yang jelasnya, apa pun masalahnya tentu selalu ada jalan keluarnya. Nah, di artikel CaraMaster inilah kita akan membahasanya secara tuntas.

Antara pasangan hidup dan pacar memang berbda maknanya. Yang pertama lebih sering disebut hubungan suami istri, sedang yang kedua adalah hubungan tanpa status. Sudah sering di bahas bahwa pacaran adalah hubungan yang sama sekali tidak ada konsekuensi hukumnya, jika kamu memberi apa saja pada teman nge-date-mu, termasuk yang dilarang agama, maka jangan salahkan siapa pun kalau nanti terjadi masalah dibelakang, seperti berbadan dua sebelum waktunya, alias hamil dan sebagainya.

Karena melakukan ikatan seperti ini tidak ada dasarnya dalam agama dan bahkan dilarang, selain itu dalam hukum juga tidak ada konsekuensinya kalau salah satunya, apakah itu yang laki-laki atau yang perempuan, meninggalkan yang lain. Makanya, kalau kamu punya pacar lalu ia pacaran juga dengan orang lain, sebenarnya tidak tepat kalau dikatakan 'selingkuh' sebab istilah tersebut hanya cocok dengan orang yang sudah menikah, karena seperti disebutkan di atas bahwa tidak ada dasar agama dan hukumnya.

Sebelumnya : Ketahui Apa Saja Yang Harus Ditanyakan Pada Pacar Sebelum Menikah
cara melupakan mantan pacar

Cara Cepat Melupakan Mantan Pacar


Ada banyak tipsnya sebenarnya, tapi di bawah ini kami tampilkan yang paling bekerja dan dapat dipraktekkan oleh siapa saja.

Beraktifitas dan jangan menyendiri

Jika anda mengalami putus cinta dan sebagainya maka usahakan setelahnya jangan menyendiri apalagi melamun, karena pikiran kamu akan fokus pada si dia. Tapi usahakan untuk tetap pada aktifitas yang sering kamu lakukan sebelumnya, seperti kerja, jalan-jalan dan lainnya. Dengan jalan demikian, sekalipun kamu masih tetap teringat, tapi tidak akan fokus 100 persen dan lambat laun akan lupa sendiri. Tapi kami juga punya beberapa pilihan kegiatan yang menarik untuk ini, yaitu :
  • Jalan-jalan ke Maal
  • Mancing
  • Sepeda gunung
  • Nonton di bioskop
  • Blogging

Hapus Semua yang Berkaitan dengan Mantan Pacarmu

Pasti selama pacaran kamu punya barang yang berkaitan dengan dia, seperti foto, barang pemberian dari cowok atau cewek, tempat favorit, bau farfum khas dan lainnya serta nomor hanphone. Kalau bisa singkirkan semua itu, kalau perlu dibakar saja hingga hilang tanpa bekas.

Ingat Sifatnya yang Menjengkelkan dan Kekurangannya

Tidak semua yang ada pada mantanmu baik, pasti ada juga hal yang buruk. Jadikan itu sebagai cara kamu untuk membencinya. Karena dengan memasukkan dalam pikiranmu hal yang jelek tentang dia, maka rasa sayang dan perasaan suka lainnya akan terkikis habis dengan sendirinya.

Ganti Perbuatan Sia-Sia dengan Ibadah

Tak ada jalan terbaik untuk bisa memperbaiki rohani kecuali beribadah, bahkan terapi terbaik adalah dengan banyak mengabdi kepadanya. Kalau sebelumnya kamu banyak melakukan hal yang tak berguna, maka sekaranglah waktunya mendekatkan diri kepada tuhan, yang berlalu biarlah berlalu, tatap masa depan yang lebih cerah.

Tips Ibadah

Ibadah untuk melupakan pacar tidak saja dengan banyak melakukan hubungan langsung dengan tuhan, tapi banyak alternatif lain yang juga masih ada hubungannya dengan masalah yang anda hadapi, yaitu:
  1. Melakukan bakti sosial
  2. Kerja bakti dengan tetangga
  3. Menyantuni fakir miskin
  4. Berbagi tips di artikel blog soal keagamaan seperti di blog ini
  5. Membuat pelatihan keterampilan
Satu lagi tips lainnya : Belajar Cara Membuat Aneka Masakan Indonesia yang Terkenal
dan juga Cara Menambah Follower Twitter dengan Cepat

Dengan melakukan semua panduan di atas maka kehidupan anda tidak saja hanya sekeder berusaha melupakan mantan pacar tapi juga mengisinya dengan aktifitas bermanfaat yang cukup jauh berbeda dari sebelumnya yang hanya diisi dengan maksiat dan kehidupan yang suram.
Facebook Twitter Google+

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

×
Back To Top