Langkah Membuat Kue Pai/Pie Susu Buah

Master kembali membahas soal resep, yakni cara membuat Kue Pie/Pai Susu dengan tambahan buah sebagai pemanisnya. Seringkan mendenan nama jenis kue basah alias setengah kering ini, apalagi bagi orang barat tentu sudah sangat mengenalnya karena merupakan salah satu jenis makanan terkenal yang paling sering disajikan apalagi saat melaksanakan pesta resemi, selain rasanya yang enak juga karena Pai mudah bikinnya jadi lebih banyak yang senang menyajikannya.

Pie atau yang sering disebut Pai adalah sejenis kue kering yang dimasakan dengan cara dipanggang yang umumnya menambahkan buah sebagai ciri khas jenisnya, misalnya saja untuk orang Indonesia paling sering dan senang yang menggunakna buah kurma, apalagi sedang dalam bulan puasa, mereka umumnya menyajikan saat berbuka puasa. Bentuknya juga simple karena menggunakan cetakan kue yang dioven bersama pada saat memasaknya, yakni yang berbahan campuran kertas dan aluminium yang tahan panas.

Sebelumnya : Cara Bikin Sashimi dan  Resep Aneka Kue Kering

Bahan dan Cara Membuat Kue Pie/Pai Susu Buah Kurma


Berikut ini semua bahan dan resep dalam proses bikinnya kami sajikan dalam bentuk gambar agar anda mudah mempelajarinya, baik untuk di download terlebih dahulu atau langsung dipelajari lewat blog ini. Simple dan mudah dimengerti sudah pasti.
resep kue pai pie susu buah


Bagi anda yang berminat usaha resep ini bisa dijadikan salah satu lahan bisnis yang halal karena peminatnya yang banyak menjadikan bisnis ini sebagai salah satu lahan basah untuk di garap, anda bisa membuatnya lalu menyetorkannya ke berbagai toko kue atau juga dengan jalan ditawarkan langsung di keramaian, seperti pada mahasiswa dan masyarakat umum.

Baca juga : Cara Membuat Perkedel Jagung, dan  Resep Kue Kering Coklat

Praktekkan langsung resep langkah cara membuat kue pie - pai susu buah kurma di atas dan bila ada rasa yang kurang lakukan berulang latihannya hingga anda mendapat takaran yang pas yang sesuai yang diinginkan sekalipun panduan di atas telah dicoba sendiri oleh SajianSedap.com tapi siapa tahu anda punya selera yang berbeda tak menjadi masalah untuk melakukan improvisasi.
Facebook Twitter Google+

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

×
Back To Top